Home » , , » Tips Memilih Ban Dalam Asli

Tips Memilih Ban Dalam Asli

Written By Fastabikul Khoirot on Rabu, 01 Januari 2014 | 00.11


Zona Otomotif Bandung --> Tak bisa dipungkir bahwa peredaran ban dalam motor palsu telah merugikan banyak pihak, tidak hanya produsen ban dalam itu sendiri, melainkan konsumen juga menjadi pihak yang sangat dirugikan.

Ban dalam palsu sangat berbahaya jika digunakan karena tidak memiliki standarisasi untuk digunakan dalam berbagai kondisi jalan, coba Anda bayangkan saat motor melaju dengan kecepatan tinggi, kemudian ban dalam pecah, hal ini tentu akan sangat berbahaya bagi keselamatan.

Oleh karena itu, sangatlah penting bagi Anda untuk mengetahui ciri-ciri ban dalam motor palsu. Berikut ini, beberapa ciri ban dalam motor palsu:
  • Ban dalam motor palsu biasanya ketika direntangkan kaku atau tidak elastis.
  • Ban dalam motor memiiki bau bahan kimia yang sangat menyengat.
  • Sambungan karet di band dalam palsu cenderung tidak rapi dan di bagian lingkaran pentil biasanya tipis.
  • Ban dalam motor palsu memiliki ukuran pentil yang lebih pendek dan tidak terbuat dari tembaga, secara visual pentil terlihat seperti tidak kokoh.
Sebelum Anda memutuskan untuk membayar ban dalam yang Anda beli, ada baiknya terlebih dahulu Anda memerksa secara seksama untuk menjamin kualitas ban dalam yang akan Anda beli.

- See more at: http://www.otomotif-walgreat.com/2013/10/ciri-ciri-ban-dalam-motor-palsu.html#sthash.A1yDbp6v.dpuf
divine-music.info
divine-music.info

divine-music.info
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Zona Otomotif Bandung - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template